Sebanyak 91 Petugas KPPS Pemilu 2024 Desa Kertorejo Jombang Dilantik

- Jurnalis

Kamis, 25 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jombang, Garda 21 – Pelantikan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara ( KPPS), yang akan bertugas dalam menjalankan pelaksanaan pemilu pada tanggal 14 Februari 2024, dilaksanakan serentak di seluruh Indonesia, Kamis (25/01/2023)

Tampak di Desa Kertorejo Kecamatan Ngoro Kabupaten Jombang Jawa Timur, melaksanakan acara pelantikan, bertempat di Pendopo Balai Desa, dengan jumlah peserta sebanyak 91 dari 13 TPS yang ada di Desa Kertorejo

Pelaksanaan kegiatan pelantikan dihadiri Kepala Desa Kertorejo Dra, Hj, Suisti, Ketua PPK kecamatan Ngoro bersama jajarannya, Babinkamtibmas, Bahasa dan Rohaniawan dari Keagamaan yaitu Islam. dan Kristen, pelantikan berlangsung secara hikmat yang dipimpin ketua PPS Desa Kertorejo Miswanto disaksikan dia rohaniawan, dan dilanjutkan penandatangan oleh ketua KPPS dari masing masing TPS

Ketua PPS Desa Kertorejo menyampaikan, setelah pelantikan hari saudara sudah mulai bertugas, mulai dari tahapan hingga pelaksanaan pemilu nanti, maka dari itu yang terpenting, kita semua harus menjaga kondisi kesehatan karena tugas kita nantinya, tugas kita sangat menguras tenaga, ” Ungkap Miswanto dalam sambutannya

Disisi lain, Kepala Desa Kertorejo juga menyampaikan, kepada seluruh peserta pelantikan, agar pada saat bertugas dalam pelaksanaan pemilu bekerjalah dengan secara Profesional, karena suksesnya pelaksanaan pemilu ada pada KPPS, ” Tutur Dra, Hj, Suisti

” Ciptakankah pemilu di Desa Kertorejo dengan secara aman, damai dan sukses, jaga persatuan dan Kesatuan, berikan pelayanan kepada pemilu dengan secara adil, ” Tutup Kades Kertorejo Dra, Hj, Suisti

Usai pelantikan peserta KPPS diberikan bimbingan teknis dalam pelaksanaan pemilu, agar para petugas KPPS bila melaksanakan tugasnya dengan benar pada saat pelaksanaan pemilihan umum nantinya, dan dilanjutkan penanaman pohon program KPU, “

Baca Juga  Edukasi Daur Ulang: Menyulap Sampah Menjadi Berkah

Penulis : FTR

Berita Terkait

PT Multi Farmindo Jaya Rumah Potong Unggas Jenis Bebek Pertama Di Jombang
Bupati Jombang Pimpin Rakor Finalisasi Progress 100 Hari Kerja
Polres Jombang Ungkap Jaringan Gengster
Presiden Prabowo Komandoi Panen Raya Serentak, Jombang Ikut Berkontribusi dalam Swasembada Pangan
Cabang Pendidikan Jombang Gelar LKS 2025, Ajang Pengembangan Talenta Siswa Menuju Kompetisi Provinsi
Dinas Pendidikan Kabupaten Jombang Gelar Sosialisasi Perjanjian Dana Hibah 2025
DPRD Jombang dan Gresik Bahas Efisiensi Anggaran Daerah
DPRD Jombang Temukan Proyek DAK Pengentasan Kawasan Kumuh Senilai 48 Miliar Terbengkalai
Berita ini 57 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 05:38 WIB

PT Multi Farmindo Jaya Rumah Potong Unggas Jenis Bebek Pertama Di Jombang

Minggu, 13 April 2025 - 09:32 WIB

Bupati Jombang Pimpin Rakor Finalisasi Progress 100 Hari Kerja

Selasa, 8 April 2025 - 09:55 WIB

Presiden Prabowo Komandoi Panen Raya Serentak, Jombang Ikut Berkontribusi dalam Swasembada Pangan

Selasa, 8 April 2025 - 09:18 WIB

Cabang Pendidikan Jombang Gelar LKS 2025, Ajang Pengembangan Talenta Siswa Menuju Kompetisi Provinsi

Selasa, 8 April 2025 - 08:45 WIB

Dinas Pendidikan Kabupaten Jombang Gelar Sosialisasi Perjanjian Dana Hibah 2025

Sabtu, 5 April 2025 - 23:29 WIB

DPRD Jombang dan Gresik Bahas Efisiensi Anggaran Daerah

Sabtu, 5 April 2025 - 22:36 WIB

DPRD Jombang Temukan Proyek DAK Pengentasan Kawasan Kumuh Senilai 48 Miliar Terbengkalai

Kamis, 3 April 2025 - 21:31 WIB

Kapolres Jombang Turun Langsung Pantau Arus Lalin di Jalur Arteri Bandar Kedungmulyo Menuju Simpang Tiga Bangjuri

Berita Terbaru

Nasional

Kartini Day 21/04/2025

Senin, 21 Apr 2025 - 02:12 WIB

Daerah

IWOI Jombang Bangun Silaturahmi dengan Tokoh Agama 

Selasa, 15 Apr 2025 - 00:42 WIB