Lampung Barat, Garda21 – Pekon (Desa) Negeri Jaya, Kecamatan Bandar Negeri Suoh (BNS), Kabupaten Lampung Barat,bagikan BLT DD(Bantuan Langsung Tunai),Tahap 3 Untuk 62 Keluarga Penerima Manfaat
Hadir Bhabinkamtibmas Pekon (Desa) Negeri Jaya, Brigpol Dedi Sutrisno, yang ikut dalam pembagian BLT-DD tahap tiga Kecamatan BNS, Lampung Barat, di Balai Pekon setempat.
Adapun jumlah Keluarga Penerima Manfaat (KPM) sebanyak 62,Dengan rincian Rp. 300.000 /orang. BLT-DD/bulan yang di bagikan dari bulan Juli, Agustus dan September 2023. Pembagian bantuan dibagikan sekaligus menjadi Rp. 900.000 /orang.
“Harapannya semoga pihak penerima bisa memanfaatkan bantuan tersebut ke arah yang lebih mendesak dan benar benar ter arah” Ungkap Bhabinkamtibmas. (Yakub)
Penulis : Yakub