HUT ke-78 TNI, Kapolres Jombang: Semakin profesional dan Dicintai Rakyat

- Jurnalis

Kamis, 5 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jombang, Garda 21– Upacara HUT ke-78 TNI tahun 2023 yang digelar di lapangan Makodim 0814 Jombang berlangsung khidmat. Upacara dihadiri oleh jajaran Forkopimda serta sejumlah tamu undangan lainnya. Kamis, (05/10)

Bertindak selaku inspektur upacara adalah Dandim 0814 Jombang Letkol Kav Devid Eko Junanto.,S.I.P. Sedangkan peserta upacara terdiri dari peleton UP3M, Satradar dan Polres serta satu peleton gabungan dari Dishub-Satpol PP-Senkom

Dalam amanat Panglima TNI yang dibacakan oleh inspektur upacara menegaskan TNI merupakan benteng terakhir yang sudah menjaga kedaulatan NKRI selama 78 tahun. Pihaknya juga menyampaikan TNI telah mendapat tingkat kepercayaan yang tinggi masyarakat baik dari dalam maupun luar negeri.

“TNI tidak boleh terlena dengan situasi saat ini, Tetap waspada dan tegas. Momentum HUT TNI jadikan bahan evaluasi untuk menjadi TNI yang professional.” Tegas Dandim.

Selain itu, ia juga menyampaikan dalam pelaksanaan Pemilu tahun 2024 nanti, agar TNI berkomitmen menjaga proses pentahapan dari awal hingga akhir sehingga dapat berjalan dengan aman dan kondusif.

Dikonfirmasi usai kegiatan, Kapolres Jombang AKBP Eko Bagus Riyadi, S.H.,S.I.K.,M.Si menyampaikan apresiasi dan mengucapkan selamat atas peringatan HUT ke-78 TNI.

“Kami segenap keluarga besar Polres Jombang beserta staf dan polsek jajaran mengucapkan Dirgahayu TNI. Semoga semakin profesional dan dicintai rakyat. TNI Patriot NKRI, Pengawal Demokrasi Untuk Indonesia maju.” Tuturnya

Ia juga berharap sinergitas TNI-Polri dan stake holder lainnya tetap terjalin. Kerjasama antara yang satu dengan yang lain dalam menyelesaikan permasalahan, sehingga kabupaten Jombang senantiasa aman kondusif.

Baca Juga  Polres Jombang Gelar Minggu Kasih di GKJW Mojoagung

Penulis : Julek

Berita Terkait

Mantan Kadis PUPR Pesisir Barat, Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka Kasus Korupsi Proyek Jalan Marang-Kupang Ulu.
Satu Unit Rumah di Lumbok Seminung Hangus Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik.
SMK SEHAT INSAN PERJUANGAN MOJOAGUNG MENGGANDENG INSTITUT LEIMENA UNTUK PENGEMBANGAN LITERASI KEAGAMAAN LINTAS BUDAYA
Mantan Peratin Sukananti Kena Ciduk Polres Lambar di Jambi setelah 5 Tahun Buron
Pastikan Kamtibmas Aman dan Kondusif, Kapolres Jombang Pimpin Apel Pergeseran Personel ke TPS
Survei Rakata : Fauzi – Laras Unggul di Pilkada Pringsewu Lampung
Sri Handayani ( Kepala Desa ) Resmi Melantik Kasi Pemerintahan Desa Pundong
Lagi.!! Proyek Paving Blok Bermasalah Tanpa Papan Nama Diduga Proyek Siluman
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 3 Desember 2024 - 02:55 WIB

Mantan Kadis PUPR Pesisir Barat, Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka Kasus Korupsi Proyek Jalan Marang-Kupang Ulu.

Minggu, 1 Desember 2024 - 07:54 WIB

Satu Unit Rumah di Lumbok Seminung Hangus Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik.

Rabu, 27 November 2024 - 02:04 WIB

SMK SEHAT INSAN PERJUANGAN MOJOAGUNG MENGGANDENG INSTITUT LEIMENA UNTUK PENGEMBANGAN LITERASI KEAGAMAAN LINTAS BUDAYA

Selasa, 26 November 2024 - 10:10 WIB

Mantan Peratin Sukananti Kena Ciduk Polres Lambar di Jambi setelah 5 Tahun Buron

Senin, 25 November 2024 - 06:19 WIB

Pastikan Kamtibmas Aman dan Kondusif, Kapolres Jombang Pimpin Apel Pergeseran Personel ke TPS

Senin, 25 November 2024 - 01:21 WIB

Sri Handayani ( Kepala Desa ) Resmi Melantik Kasi Pemerintahan Desa Pundong

Jumat, 22 November 2024 - 14:54 WIB

Lagi.!! Proyek Paving Blok Bermasalah Tanpa Papan Nama Diduga Proyek Siluman

Jumat, 22 November 2024 - 10:21 WIB

PELATIHAN BASIC TRAUMA CARDIAC LIFE SUPPORT PPNI DPD JOMBANG DEMI MENINGKATKAN KOMPETENSI

Berita Terbaru