Pergantian Kepemimpinan di Kepolisian Sektor Bandarkedungmulyo, Jombang

- Jurnalis

Rabu, 15 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

oplus_2

oplus_2

Bandarkedungmulyo, Jombang, Garda 21-Pada hari Rabu 15/05/2024,telah dilaksanakan acara pisah sambut Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Bandarkedungmulyo. Acara yang diselenggarakan di Resto Banjarsari,Bandarkedungmulyo, hal ini menandai pergantian kepemimpinan dari AKP Sulianto kepada AKP Sumadji SH.

Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai pihak terkait, termasuk Camat Bandarkedungmulyo, Danramil, Kapolsek Baru, Kapolsek lama, seluruh kepala desa se-kecamatan Bandarkedungmulyo, perwakilan ormas, tokoh agama, serta Fórum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkopincam) setempat.

Walau kegiatan di selenggarakan secara sederhana akan tetapi di penuhi suasana yang meriah.

oplus_2

AKP Sumadji, yang baru menjabat sebagai Kapolsek Bandarkedungmulyo, sebelumnya pernah menjabat sebagai Kapolsek di 4 wilayah daerah Papua. Ia juga pernah menjabat sebagai Kepala Bagian Rencana dan telah bertugas di Papua selama 33 tahun. Hanya 6 bulan terakhir, AKP Sumadji dipindahtugaskan ke Jombang dan kini resmi menjabat sebagai Kapolsek Bandarkedungmulyo.

Acara pisah sambut ini merupakan momen penting bagi jajaran Kepolisian Sektor Bandarkedungmulyo dalam memastikan kesinambungan kepemimpinan dan pelayanan kepada masyarakat. Diharapkan, dengan pengalaman yang dimiliki AKP Sumadji, ia dapat membawa perubahan positif bagi keamanan dan ketertiban di wilayah Bandarkedungmulyo.

Baca Juga  Momen Bersejarah Pawai Budaya Desa Bandung Menggelegar Setelah Vakum 31 Tahun

Penulis : Julek

Berita Terkait

Polres Lampung Barat Menerima Kunjungan Kerja Bupati dan Wakil Bupati Lampung Barat
Semarak Ramadan, Kantor Hukum Jack and Associates Bersama SJN, LSM CBN Gelar Bagi Takjil dan Santunan Anak Yatim
Polisi Melakukan Proses Hukum Terhadap Pelaku Percobaan Pencurian di Desa Candimulyo, Jombang
Berkah Ramadhan, Kapolres Jombang Santuni Anak Yatim Panti Asuhan As-Sholihin
SMK Tamansiswa Mojokerto Gelar Safari Ramadhan Bersama MUI Kota Mojokerto
Wakil Bupati Jombang Hadiri Tasyakuran Peresmian Masjid At Taqwa SMPN 1 Mojoagung
Musrenbang Kabupaten Jombang 2025-2030 Bahas Peningkatan PAD dan Perkembangan Daerah
Polres Jombang Ringkus Pelaku Pencurian Taksi Online, Korban Sempat Terseret Mobil
Berita ini 50 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 04:04 WIB

Polres Lampung Barat Menerima Kunjungan Kerja Bupati dan Wakil Bupati Lampung Barat

Senin, 17 Maret 2025 - 04:09 WIB

Semarak Ramadan, Kantor Hukum Jack and Associates Bersama SJN, LSM CBN Gelar Bagi Takjil dan Santunan Anak Yatim

Minggu, 16 Maret 2025 - 06:13 WIB

Polisi Melakukan Proses Hukum Terhadap Pelaku Percobaan Pencurian di Desa Candimulyo, Jombang

Jumat, 14 Maret 2025 - 08:26 WIB

Berkah Ramadhan, Kapolres Jombang Santuni Anak Yatim Panti Asuhan As-Sholihin

Jumat, 14 Maret 2025 - 05:41 WIB

SMK Tamansiswa Mojokerto Gelar Safari Ramadhan Bersama MUI Kota Mojokerto

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:23 WIB

Musrenbang Kabupaten Jombang 2025-2030 Bahas Peningkatan PAD dan Perkembangan Daerah

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:03 WIB

Polres Jombang Ringkus Pelaku Pencurian Taksi Online, Korban Sempat Terseret Mobil

Rabu, 12 Maret 2025 - 01:50 WIB

Proyek Tol PSN di Manyaran Meningkatkan Infrastruktur dan Ekonomi Lokal

Berita Terbaru