Bacaleg Dari Dari Fraksi PKS Meitri Citra Menghadiri Konsolidasi Tim Pemenangannya Di Jombang

- Jurnalis

Minggu, 9 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Jombang, Garda21 – Bacaleg Anggota DPR-RI dari Fraksi Partai Keadilan Sejahtera ( PKS) Hj Meitri Citra, menggelar kegiatan Konsolidasi Kemenangan, bertempat di Ballroom Hotel Yusro, Jombang, pada Minggu 09/07/2023.

Meitri Citra juga merupakan anggota legislatif dari Fraksi PKS dapil 8 yang meliputi Kabupaten Jombang, Nganjuk, Kabupaten / Kota Mojokerto dan Nganjuk.

Kegiatan Konsolidasi Tim pemenangan Meitri Citra tersebut di hadiri anggota DPRD Jombang dari Fraksi PKS, Rahmat Abidin, seluruh pengurus pengurus DPD PKS se kabupaten Jombang serta simpatisan Tim kemenangan Hj Maitri Citra se Kabupaten Jombang.

Maitri Citra yang biasa di panggil dengan Mbak Meitri menyampaikan ke pada awak media dengan mengucapkan Basmalah di awal ucapannya” Hari ini agenda konsolidasi yaitu jalin silaturahmi antara tim saya ada di dapil 8 khususnya kabupaten Jombang.

“,Silaturrahmi ini di hadiri oleh tim dari seluruh kecamatan yang ada di Jombang, baik yang dari PKS maupun yang bukan dari anggota partai.

“Saya berharap kegiatan ini tetap menjaga silaturahim antara saya dan tim di mana kedepannya akan bekerja sama untuk mencapai hasil kemenangan yang sesuai dengan target kita di pemilu yang akan datang”,ungkap Meitri Citra.

Di tambahkan juga oleh Meitri Citra bahwa Tim kemenangan nya sudah terbentuk” Sebenarnya untuk timses atau pemenangan saya di pemilu mendatang itu sudah terbentuk dan hari ini juga sekaligus mempatenkan tim kami tersebut”, tambah Maitri Bacaleg DPR RI tersebut.

Seluruh peserta yang hadir dalam kegiatan Konsolidasi tersebut sangat antusias mendengarkan dan juga mengikuti apa yang di sampaikan oleh Bacaleg dari Fraksi PKS tersebut.

Kegiatan di awali sekitar pukul 09.00 sampai selesai, berjalan dengan lancar dan kondusif.

Baca Juga  Desa Jombatan Rayakan HUT RI ke-79 dengan Pawai Budaya Penuh Kebersamaan

 

Penulis : Julek

Berita Terkait

Polres Lampung Barat Menerima Kunjungan Kerja Bupati dan Wakil Bupati Lampung Barat
Semarak Ramadan, Kantor Hukum Jack and Associates Bersama SJN, LSM CBN Gelar Bagi Takjil dan Santunan Anak Yatim
Polisi Melakukan Proses Hukum Terhadap Pelaku Percobaan Pencurian di Desa Candimulyo, Jombang
Berkah Ramadhan, Kapolres Jombang Santuni Anak Yatim Panti Asuhan As-Sholihin
SMK Tamansiswa Mojokerto Gelar Safari Ramadhan Bersama MUI Kota Mojokerto
Wakil Bupati Jombang Hadiri Tasyakuran Peresmian Masjid At Taqwa SMPN 1 Mojoagung
Musrenbang Kabupaten Jombang 2025-2030 Bahas Peningkatan PAD dan Perkembangan Daerah
Polres Jombang Ringkus Pelaku Pencurian Taksi Online, Korban Sempat Terseret Mobil
Berita ini 42 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 04:04 WIB

Polres Lampung Barat Menerima Kunjungan Kerja Bupati dan Wakil Bupati Lampung Barat

Senin, 17 Maret 2025 - 04:09 WIB

Semarak Ramadan, Kantor Hukum Jack and Associates Bersama SJN, LSM CBN Gelar Bagi Takjil dan Santunan Anak Yatim

Minggu, 16 Maret 2025 - 06:13 WIB

Polisi Melakukan Proses Hukum Terhadap Pelaku Percobaan Pencurian di Desa Candimulyo, Jombang

Jumat, 14 Maret 2025 - 08:26 WIB

Berkah Ramadhan, Kapolres Jombang Santuni Anak Yatim Panti Asuhan As-Sholihin

Jumat, 14 Maret 2025 - 05:41 WIB

SMK Tamansiswa Mojokerto Gelar Safari Ramadhan Bersama MUI Kota Mojokerto

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:23 WIB

Musrenbang Kabupaten Jombang 2025-2030 Bahas Peningkatan PAD dan Perkembangan Daerah

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:03 WIB

Polres Jombang Ringkus Pelaku Pencurian Taksi Online, Korban Sempat Terseret Mobil

Rabu, 12 Maret 2025 - 01:50 WIB

Proyek Tol PSN di Manyaran Meningkatkan Infrastruktur dan Ekonomi Lokal

Berita Terbaru