Senam Sehat Indomaret Sukses Digelar di Singogalih, Tarik, Sidoarjo

- Jurnalis

Sabtu, 10 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sidoarjo Garda21 –  Pada hari Minggu, kegiatan Senam Sehat Indomaret kembali digelar dengan meriah di Indomaret Singogalih, Kecamatan Tarik, Kabupaten Sidoarjo. Kegiatan ini diikuti oleh sekitar 60 peserta yang terdiri dari warga setempat. Dengan antusiasme yang luar biasa, warga mengikuti gerakan demi gerakan yang dipandu oleh instruktur Sri Sip.

Senam Sehat Indomaret ini merupakan bagian dari program rutin yang diselenggarakan setiap bulan. Program ini tidak hanya bertujuan untuk meningkatkan kebugaran fisik masyarakat, tetapi juga untuk mempererat tali silaturahmi antarwarga.

Dalam kegiatan ini, peserta tidak hanya disuguhkan senam yang menyenangkan, tetapi juga berkesempatan mendapatkan berbagai hadiah menarik. Puluhan doorprize disediakan oleh panitia, yang semakin menambah semangat peserta dalam mengikuti kegiatan. Selain itu, Indomaret juga memberikan promo harga khusus untuk berbagai produk, serta menyediakan free snack dan minuman gratis bagi seluruh peserta.

Pelaksanaan kegiatan ini dipimpin oleh Koordinator Bapak Faizal, yang memastikan acara berjalan lancar dan sukses. Melalui kegiatan ini, Indomaret terus berkomitmen untuk berkontribusi pada kesehatan dan kesejahteraan masyarakat sekitar. Senam Sehat Indomaret pun sukses menjadi agenda yang dinantikan setiap bulannya oleh warga Singogalih dan sekitarnya. ( SriH)

Baca Juga  Polisi Peduli, Polres Jombang Distribusikan Air Bersih Kepada Masyarakat

Penulis : Sri H

Berita Terkait

Satreskrim polres Jombang Bekuk Pelaku Pemerkosaan dan Pembunuhan Sadis 
Waspadai Gejala Gagal Jantung, RSUD Jombang Siapkan Layanan Poli Jantung yang Cepat dan Profesional
Bupati Jombang Terpilih H Warsubi Terima Kunjungan Silaturahmi Kapolres
Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Pasba Ikuti Penanaman Padi Gogo di Lahan Perkebunan
PELANTIKAN KEPALA DUSUN SUKOREJO BERLANGSUNG KHIDMAT
Kapolres Jombang Memberikan Penghargaan kepada 24 Anggota Berprestasi
AWAK MEDIA ANTUSIAS DALAM PIRAMIDA BERSAMA KAPOLRES JOMBANG YANG BARU
Polres Jombang Berhasil Ungkap Kasus Pembunuhan Seorang Warga Krian
Berita ini 53 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 08:28 WIB

Satreskrim polres Jombang Bekuk Pelaku Pemerkosaan dan Pembunuhan Sadis 

Selasa, 11 Februari 2025 - 06:39 WIB

Waspadai Gejala Gagal Jantung, RSUD Jombang Siapkan Layanan Poli Jantung yang Cepat dan Profesional

Rabu, 5 Februari 2025 - 21:59 WIB

Bupati Jombang Terpilih H Warsubi Terima Kunjungan Silaturahmi Kapolres

Rabu, 5 Februari 2025 - 07:42 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Pasba Ikuti Penanaman Padi Gogo di Lahan Perkebunan

Rabu, 5 Februari 2025 - 03:11 WIB

PELANTIKAN KEPALA DUSUN SUKOREJO BERLANGSUNG KHIDMAT

Jumat, 31 Januari 2025 - 10:24 WIB

AWAK MEDIA ANTUSIAS DALAM PIRAMIDA BERSAMA KAPOLRES JOMBANG YANG BARU

Jumat, 31 Januari 2025 - 10:09 WIB

Polres Jombang Berhasil Ungkap Kasus Pembunuhan Seorang Warga Krian

Minggu, 26 Januari 2025 - 22:35 WIB

Resmob Satreskrim Polres Jombang, Buru Komplotam Pelaku Pencurian Motor di Gudo Yang Terekam CCTV

Berita Terbaru

oplus_131074

Berita

PELANTIKAN KEPALA DUSUN SUKOREJO BERLANGSUNG KHIDMAT

Rabu, 5 Feb 2025 - 03:11 WIB